Smart Home Controlling Menggunakan PLC Method
DOI:
https://doi.org/10.70309/ticom.v11i2.79Keywords:
IoT, Programmeble Logic Control, Rumah Pintar,, SmartphoneAbstract
Persebaran Covid-19 gelombang omicron di Indonesia cukup mencapai jumlah yang cukup banyak, dari kasus harian sepanjang 3 bulan terakhir mencapai angka 232.269 pasien terinfeksi. Hal ini yang menjadi salah satu alasan untuk lebih memproteksi diri dengan lingkungan sekitar. Aktivitas keseharian masyarakat sebenarnya sudah sangat terbantu dengan pemanfaatan dari penggunaan smartphone, sebagai media untuk bertukar informasi menjadi lebih fleksibel, yang dapat dilakukan dimana saja dan kapan saja. Sering kali kita proteksi sekali kebersihan saat berkegiatan diluar, namun melewatkan proteksi tersebut saat berada didalam rumah, menganggap bahwa anggota keluarga adalah orang yang dikenal, maka muncul pemikiran bahwa tidak perlu melakukan proteksi, yang pada akhirnya menyebabkan seluruh anggota keluarga terinfeksi Covid-19. Menjadikan peralatan dirumah dapat dikontrol secara otomatis menggunakan metode Programmable Logic Controller dengan pemanfaatan IoT merupakan jawab yang tepat untuk permasalahan ini. Hasil pengujian keberhasilan dari mengontrol peralatan pada rumah pintar ini menggunakan metode black box testing dengan tingkat keberhasilan sebesar 100 % berjalan dengan cepat saat pengujian dilakukan dalam ruangan, serta pengujian di luar ruangan yang dipengaruhi oleh jarak dan signal sebesar 25% berjalan normal dan 75% berjalan lambat.
References
R. Amalia, “10 Contoh Alat-Alat Elektronik yang ada di Lingkungan Sekitar,” Grid Kids, 2022. [Online]. Available: https://kids.grid.id/read/473277349/10-contoh-alat-alat-elektronik-yang-ada-di-lingkungan-sekitar-jawaban-materi-kelas-5-sd-tema-9?page=all. [Accessed: 14-Apr-2022].
A. R. Nugraha and A. Hasan, “Kendali Perangkat Elektronik Menggunakan Aplikasi Berbasis Web Mengunakan Arduino,” JUMANTAKA, vol. 03, no. 1, p. 1, 2019.
F. Masykur and F. Prasetiyowati, “Aplikasi Rumah Pintar ( Smart Home ) Pengendali Peralatan,” J. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 3, no. 1, pp. 51–58, 2018.
D. Susilo, C. Sari, and G. W. Krisna, “Sistem Kendali Lampu Pada Smart Home Berbasis IOT (Internet of Things),” ELECTRA (Electrical Eng. Artic., vol. 2, no. 1, p. 23, 2021.
Y. Efendi, “Internet Of Things (IoT) Sistem Pengendalian Lampu Menggunakan Raspberry PI Berbasis Mobile,” J. Ilm. Ilmu Komput., vol. 4, no. 2, pp. 21–27, 2018.
F. Fadhilah and M. Hardjianto, “Sistem Monitoring dan Kendali Tanaman Hidroponik berbasis Internet of Things pada Smart Green House,” vol. 11, no. September, pp. 39–43, 2022.
H. Andrianto and G. I. Saputra, “Smart Home System Berbasis IoT dan SMS,” TELKA - Telekomun. Elektron. Komputasi dan Kontrol, vol. 6, no. 1, pp. 40–48, 2020.
Mushlihudin, “Smart Home menggunakan Internet of Thing untuk Pengawasan Kesehatan Lansia,” InfoTekJar J. Nas. Inform. dan Teknol. Jar., vol. 5, no. 2, pp. 314–317, 2021.
H. Hendra, P. S, H. Hernadewita, H. Hermiyetti, and Y. Yoserizal, “Applying Programmable Logic Control (PLC) for Control Motors, Blower and Heater in the Rubber Drying Processing,” J. Ilm. Tek. Elektro Komput. dan Inform., vol. 7, no. 1, p. 131, 2021.
D. Yuhendri, “Penggunaan PLC Sebagai Pengontrol Peralatan Building Automatis,” J. Electr. Technol., vol. 3, no. 3, pp. 121–127, 2018.
R. G. Guntara and R. A. Famytra, “Pembangunan Aplikasi Panduan Memasak Menggunakan Sensor Proximity Sebagai Fitur Air Gesture Pada Platform Android,” J. Ilm. Komput. dan Inform., 2017.
M. S. Sari and M. Zefri, “Pengaruh Akuntabilitas, Pengetahuan, dan Pengalaman Pegawai Negeri Sipil Beserta Kelompok Masyarakat (Pokmas) Terhadap Kualitas Pengelolaan Dana Kelurahan Di Lingkungan Kecamatan Langkapura,” J. Ekon., vol. 21, no. 3, pp. 308–315, 2019.
N. Sari, “Melihat Grafik Kasus Covid-19, Benarkah Jakarta Telah Lewati Puncak Gelombang Ketiga?,” Megapolitas Kompas, 2022. [Online]. Available: https://megapolitan.kompas.com/read/2022/02/17/05150061/melihat-grafik-kasus-covid-19-benarkah-jakarta-telah-lewati-puncak?page=all.
E. W. Fridayanthie, H. Haryanto, and T. Tsabitah, “Penerapan Metode Prototype Pada Perancangan Sistem Informasi Penggajian Karyawan (Persis Gawan) Berbasis Web,” Paradig. - J. Komput. dan Inform., vol. 23, no. 2, pp. 151–157, 2021.
A. Surya Pangestu and R. irawati, “Rancang Prototype Pemilah Otomatis Sampah Logam dan Non Logam Menggunakan Sensor Infrared, Ultrasonik, Proximity Kapasitif, Proximity Induktif berbasis Mikrokontroler Arduino Uno R3,” Jurnal TICOM, vol. 1. 2021.
N. M. D. Febriyanti, A. A. K. O. Sudana, and I. N. Piarsa, “Implementasi Black Box Testing Pada Sistem Informasi Manajemen Dosen,” JITTER (Jurnal Ilm. Teknol. dan Komputer), vol. Vol. 2 No., pp. 88–100, 2021.